Informasi Terkini dan Berita Terbaru dari Kabupaten Seram Bagian Barat

Karena fasilitas umum lebih lengkap, pada awalnya Kairatu yang diusulkan sebagai ibu kota sementara, tetapi kemudian muncul perdebatan hingga akhirnya Piru yang terpilih. Sementara Hunipopu masih berupa wilayah kosong.
Kabupaten Seram Bagian Barat terdiri dari 10 kecamatan, antara lain: Alamatu, Huamual, Huamual Belakang, Hunitetu, Kairatu, Kairatu Barat, Kairatu Timur, Kepulauan Manipa, Seram Barat, Taniwel dan Taniwel Timur.